Sejak dalam kandungan, bahkan sejak masih berupa sel, manusia diberi kemampuan untuk menjadi kuat, menjadi pemenang, dan menjadi penolong bagi dirinya sendiri, yang disebut dengan diri (self). Walaupun manusia tidak pernah menjadi dirinya sendiri sepenuhnya karena manusia terbentuk dari banyak diri leluhurnya tetapi manusia diberi kemampuan oleh Sang Pencipta untuk menjadi guru bagiri dirinya s…
Tujuan utama dibuatnya buku ini yaitu untuk melengkapi kurikulum perkuliahan konseling sosial dan pendidikan serta memudahkan para mahasiswa (calon konselor) memahami tentang permasalahan-permasalahan yang terjadi dalam setting sosial dan setting pendidikan serta dapat membantu calon konselor mempraktikkan keterampilan konseling pada para klien yang bermasalah. Buku ini menyajikan penjelasan t…
Konseling adalah hubungan kerjasama yang bersifat menolong antara Konselor dan Klien yang bersepakat untuk: (a) bekerjasama dalam upaya menolong klien agar dapat menguasai permasalahan dalam hidupnya, (b) berkomunikasi untuk membantu mengidentifikasi dan mendiagnosa masalah klien, (c) terlibat dalam proses menyediakan pengetahuan keterampilan dan akses terhadap sumber masalah, (d) membantu klie…
Secara khusus sebutan materi pelajaran Bimbingan dan Konseling ‘tidak’ atau ‘jarang’ ada dan ditemukan di dalam lembaga-lembaga pendidikan anak usia dini setingkat TK dan Play Group. Tetapi secara substansial dan metodologis, “semua” dan “setiap” materi pembelajaran yang diberikan pada anak TK dan Play Group adalah materi bimbingan dan konseling. Oleh sebab itu, konsep Bimbingan…