Kebijakan publik merupakan sebuah keputusan yang telah di rumuskan bersama oleh para pemangku kebijakan. Kebijakan publik memuat tentang beberapa hal yang saling berkaitan antara keputusan yang telah ditetapkan dengan keputusan yang akan diimplementasikan. Dalam buku ajar ini satu persatu tentang kebijakan publik akan di jelaskan sehingga dapat memberikan pemahaman yang cukup mendasar karena ak…
Dalam fungsinya sebagai pembuat kebijakan, pengambil kebijakan dapat melakukan dua kebijakan utama yakni kebijakan fiskal dan kebijakan moneter. Kedua kebijakan ini selalu diimplementasikan secara bersamaan dan saling melengkapi. Fokus penulisan dari buku ajar ini adalah pada kebijakan moneter. Buku ini merupakan presentasi yang komprehensif mengenai kebijakan moneter yang mengintegrasikan pres…
Kebijakan Akuntansi merupakan instrumen penting dalam penerapan akuntansi akrual di lingkungan Pemerintah Daerah. Berdasarkan Peraturan Pemerintah No. 12 Tahun 2019 tentang Pengelolaan Keuangan Daerah, Kebijakan Akuntansi Pemerintah Daerah adalah prinsip, dasar, konvensi, aturan dan praktik spesifik yang dipilih oleh Pemerintah Daerah sebagai pedoman dalam penyusunan dan menyajikan laporan keua…
Reformasi Kebijakan Publik dan Governansi Publik menjadi suatu keharusan dalam pembangunan nasional. Banyak program pembangunan gagal karena ketidakcukupan kualitas kebijakan dan Governansi Publik. Pengalaman penulis baik sebagai akademisi dan praktisi yang telah dituangkan dalam buku ini, memberikan informasi yang sangat bermanfaat bagi pembuat kebijakan, dosen dan juga mahasiswa. Dalam kapasi…
Argumentasi kebijakan uji publik calon kepala daerah merupakan buku karya Denden Deni Hendri, S.E., M.A.P yang sudah dilengkapi dengan Undang-Undang Pilkada. Buku ini membahas tentang kebijakan uji publik calon kepala daerah yang sempat menjadi perdebatan.
Buku ini merupakan karya yang lahir dari fenomena kontektual di wilayah area hutan hujan tropis Kalimantan Timur. Hutan hujan tropis Kalimantan timur memiliki potensi yang luar biasa yang bisa memberikan manfaat bagi masyarakat dan negara. Dalam upaya mewujudkan ketahana pangan sekaligus menwujudkan tujuan sustainable development goals (SDGS), maka diperlukan ivovasi yang bisa dilakukan oleh se…
Kebijakan pendidikan merupakan penjabaran visi, misi dari pendidikan nasional. Pendidikan merupakan milik rakyat dalam berbagai tingkat mulai dari perumusan, pelaksanaan dan evaluasi kebijakan pendidikaan yang menjadi penentu adanya pendidikan, kebijakan pendidikan harus didukung oleh riset dan pengembanganya yang dapa tdiimplementasikan dalam pengembangan pendidikan. Oleh sebab itu tersedianny…