Buku ini membahas terkait bagaimana fungsi Bank Indonesia (BI) dalam menjaga stabilitas nilai tukar rupiah serta bagaimana peran Otoritas Jasa Keuangan (OJK) guna mendukung Bank Indonesia dalam menjaga stabilitas nilai tukar rupiah melalui pencegahan tidak terjadinya likuidasi perbankan. Menggunakan pendekatan metode yuridis normatif, yakni dengan mempelajari dan mengkaji asas-asas dan kaidah-…
Financial technology (fintech) menjadi tema yang kian popular, terlebih saat pandemi Covid-19 melanda Indonesia yang membuat ruang gerak manusia semakin terbatas. Keberadaan fintech ketika itu dan hingga saat ini-sangat membantu aktivitas manusia dalam melakukan transaksi keuangan, baik pembayaran, peminjaman, maupun investasi. Pada akhirnya, melalui fintech, bidang ekonomi dan bisnis seakan me…
Financial literacy is something everyone should have. Individuals should have the information and abilities necessary to efficiently manage their personal money sources in order to succeed. Consumers with financial literacy can weather severe financial times since they have built savings, purchased insurance, and diversified their investments. Financial literacy also has a clear correlation wit…
Literasi keuangan berbasis teknologi telah menjadi pilar utama dalam transformasi kebiasaan keuangan modern. Dengan perkembangan pesat teknologi digital, individu-individu kini memiliki akses tak terbatas ke beragam alat dan sumber daya yang dapat meningkatkan pemahaman mereka tentang konsep keuangan, investasi, dan pengelolaan risiko. Lebih dari sekadar memahami bagaimana mengelola uang, liter…
Audit Laporan Keuangan merupakan sebuah proses dalam mengumpulkan dan juga mengevaluasi bukti-bukti temuan atas informasi yang didapat dalam sebuah proses pemeriksaan, agar dapat menentukan, apakah informasi tersebut telah sesuai dengan apa yang sesungguhnya terjadi dan sesuai dengan kriteria yang telah berlaku. Umumnya, tujuan utama dari audit laporan keuangan ini adalah untuk menyatakan penda…
Buku ini secara jelas membahas praktik pencucian uang atau money laundering beserta sistem pencegahan dan pendeteksiannya. Isinya mencakup definisi, tujuan, evolusi uang, asal usul, sifat, motif, dan faktor-faktor yang mempengaruhinya, serta dampak dan konsekuensi dari money laundering dan peran pemerintah dalam mencegah kejahatan ini.
Penerapan ESG ini merupakan salah satu upaya untuk menuju ke green finance (keuangan hijau), suatu isitlah yang menggambarkan upaya perusahaan untuk mengurangi dampak terhadap lingkungan dan menerapkan tata kelola yang baik. Buku ini membahas beberapa contoh produk hijau di bidang keuangan, seperti obligasi hijau (green bonds), sekuritas beragun hijau (asset-backed securities), pinjaman hijau (…
Akuntansi adalah bahasa bisnis yang memberikan informasi mengenai kinerja dan posisi keuangan perusahaan kepada yang berkepentingan terhadap laporan keuangan tersebut. Untuk menghasilkan informasi kinerja dan posisi keuangan untuk tahun yang berakhir (periode akuntansi), maka dibutuhkan sumber daya manusia (SDM) yang tepat dan dapat melaksanakan proses awal sampai pada proses akhir akuntansi be…
Buku ini membahas materi terkait penerapan ilmu akuntansi dalam hal persamaan, penjurnalan , pembuatan neraca, hingga penyajian laporan keuangan. Tujuan akhir dari proses bisnis tersebut adalah membuat pelaporan terkait kondisi finansial sebagai dasar pengambilan keputusan perusahaan.