Buku Implementasi Belajar dan Pembelajaran ini lebih memfokuskan pembahasannya pada perkembangan pembelajaran dan implementasinya, termasuk bagaimana implementasi pada abad ke-21. Bagaimanakah peran guru dalam pembelajaran abad ke-21, sebagai pemandu perubahan, inkubator pembelajaran, dan konsultan pembelajaran? Sudah siapkah para guru di Indonesia untuk menjalankan peran seperti itu? Sesuai de…
Dalam dunia pendidikan Strategi Belajar Mengajar adalah sebagai perencanaan yang berisi tentang rangkaian kegiatan yang didesain untuk mencapai tujuan pendidikan tertentu, kegiatan pembelajaran yang harus dikerjakan guru dan siswa agar tujuan pembelajaran dapat dicapai secara efektif dan efisien Kegiatan guru saat merancang pembelajaran amatlah krusial. Salah satu bagian dari kegiatan merancang…
Buku ini memuat strategi dan metode khusus untuk menciptakan kegiatan pembelajaran luar kelas (outdoor learning) yang menarik. Wujud dari pemeblajaran menarik tersebut harus interaktif, inspiratif, menyenangkan, menantang, dan memotivasi peserta didik untuk berpartisipasi aktif serta memberikan ruang cukup bagi prakarsa, kreativitas, dan kemandirian sesuai dengan bakat, minat dan perkembangan f…