Buku ini sebagai salah satu bahan referensi bagi guru dalam melakukan pengembangan profesinya dan kariernya sebagai guru.Kehadiran buku ini akan memberikan banyak manfaat, dalam guru merencanakan PKB dan dalam penilaian kinerja guru (PKG). Best practice adalah cara kerja baru yang memberikan kontribusi luar biasa, berkesinambungan, dan inovatif dalam memperbaiki proses dan kualitas pendidikan.
Buku dengan judul Mudah dan Cepat Membuat Program Skripsi dan TA dengan Python ini merupakan buku yang akan memandu Anda dalam membuat program Python untuk Skripsi dan TA (Tugas Akhir) dengan cepat dan mudah. Dalam buku ini penulis juga memberikan hasil perancangan database memakai ERD dan Normalisasi, sehingga pembaca dengan mudah mengetahui hubungan antar-entity atau tabel. Penulis juga membe…
Skripsi adalah syarat kelulusan agar seorang mahasiswa menjadi sarjana. Namun, skripsi sering kali jadi momok bagi mahasiswa tahap akhir. Bahkan, tidak jarang kegagalan studi mahasiswa terjadi hanya gara-gara tidak bisa menyelesaikan skripsi. Dalam buku ini, menjelaskan bagaimana strategi yang dapat digunakan untuk membantu mahasiswa dapat mengerjakan skripsi dalam waktu yang relative singkat. …
Secara umum, panduan tata cara penulisan skripsi mempunyai sistematika yang sama. Tetapi sering juga dijumpai pedoman penulisan yang tidak seragam. Untuk itu di sini akan dibahas tata cara penulisan skripsi yang baik dan benar dengan mengambil poin-poin umum yang digunakan dalam penulisannya. Pada dasarnya, tata cara penulisan skripsi secara umum terbagi menjadi tiga bagian yakni bagian pertam…
Buku ini berisi panduan praktis tentang bagaimana menulis karya ilmiah dengan baik, menarik, dan berbobot. Ada tahapan dan teknik yang perlu diperhatikan, dan itu semua dibahas di dalam buku ini. Selain belajar menulis karya ilmiah, pembaca juga diajak untuk menyunting naskah ilmiah tersebut secara mandiri agar hasilnya lebih maksimal sehingga bisa diterima oleh pihak yang berkepentingan.
Pentingkah bahasa diramu secara benar dalam menyajikan karya tulis ilmiah? Mengapa begitu penting? Pertanyaan inilah yang mungkin muncul ketika seseorang akan menuangkan gagasan melalui bahasa untuk mengusung pemikiran-pemikiran ilmiah. Dalam menuliskan bagian-bagian karangan ilmiah pun sering kali terdapat kegamangan bagi para penulis pemula dalam mengungkapkan gagasan pada setiap bagian karan…
To the students this book is written for you and is based on of teaching and reserach experonse of numerous, writers, and critics , in todaY's global sociallly networked world, the topic is relevant than ever bofore. We hope that throungh ihis book., you will learn the role of literarry work, expecially related to sociology of literature and feminisn that can change the world. In this you will …
Penyelenggaraan pendidikan di Politeknik Pertanian Negeri Samarinda sedapat mungkin selalu mengikuti perkembangan terakhir baik dari sisi regulasi maupun muatan pembelajarannya sehingga tidak akan ketinggalan dengan perguruan tinggi sejenis di Indonesia. Guna menyelaraskan proses penyelenggaraan pendidikan yang sesuai dengan kondisi terkini itulah maka Buku Petunjuk Teknis Penulisan Skripsi…
Buku ini menyajikan beberapa fakta tentang pentingnya menulis artikel ilmiah dan mempublikasikannya serta kaitannya dengan perkembangan keilmuan (khususnya keperawatan dan kesehatan). Dalam buku ini juga diterangkan bagaimana mengembangkan kemampuan menulis artikel sesuai dengan kaidah-kaidah penulisan ilmiah dan juga bagaimana langkah-langkah mempersiapkan publikasi dari mulai persiapan hingga…