Nasionalisme adalah suatu iktikad; suatu keinsafan rakyat, bahwa rakyat adalah satu golongan, satu "bangsa" Rasa nasionalisme itu menimbulkan suatu rasa percaya akan diri sendiri.Dan rasa percaya akan diri sendiri inilah yang menimbulkan ketetapan hati pada kaum revolusioner-nasionalis dalam perjuangannya menuju Indonesia Merdeka. Buku ini berisi pemikiran-pemikiran orisinil Soekarno tentang be…
Buku ini menjabarkan usaha yang harus dilakukan siswa untuk mencapai kompetensi yang diharapkan. Sesuai dengan pendekatan yang digunakan dalam Kurikulum 2013, siswa diajak untuk berani dalam mencari sumber belajar lain yang tersedia dan terbentang luas di sekitarnya. Peran guru dalam meningkatkan dan menyesuaikan daya serap siswa dengan ketersediaan kegiatan pada buku ini sangat penting, guru d…
Sepanjang tahun 2010 hingga 2013, Masyarakat dan komunitas pendidik disibukkan dengan persoalan dan perdebatan terkait sosialisasi empat pilar kehidupan berbangsa dan bernegara yaitu Pancasila, UUD 1945, Bhinneka Tunggal Ika, dan NKRI. Masyarakat mulai meragukan dan mempertanyakan terkait bagaimana komitmen penyelenggara Negara terhadap aplikasi dan internalisasi Nilai-nilai Pancasila sebagai d…
Untuk mengingatkan komitmen seluruh komponen bangsa menjunjung tinggi nilai-nilai luhur bangsa dalam rangka mewujudkan Negara Indonesia yang merdeka bersatu berdaulat adil dan makmur
Pancasila adalah dasar filsafat negara Republik Indonesia uang secara resmi disyahkan oleh PPKI pada tanggal 18 Agustus 1945 dan tercantum dalam Pembukaan UUD 1945, diundangkan dalam Berita Republik Indonesia tahun II No. 7 bersama-sama dengan batang tubuh UUD 1945. Dalam perjalanan sejarah eksistensi Pancasila sebagai dasar filsafat negara Republik Indonesia mengalami berbagai macam interpreta…
Buku yang ada di tangan pembaca ini merupakan kumpulan pidato dan kursus yang disampaikan oleh Presiden pertama Republik Indonesia, Dr (HC).Ir.Soekarno,tentang Pancasila