Evaluasi berarti pengumpulan kenyataansecara sistematis untuk menetapkan apakah dalam kenyataanya terjadi perubahan dalam diri siswa dan menetapkan sejauh mana tingkat perubahan dalam diri pribadi siswa.Evaluasi pendidikan adalah kegiatan menilai yang terjadi dalam kegiatan pendidikan. Bertujuan melakukan evaluasi dalam proses belajar mengajar untuk mendapatkan informasi akurat mengenai tingkat…
Melihat pentingnya evaluasi program pendidikan maka dalam buku ini disajikan berbagai hal penting berkenaan dengan evaluasi program pendidikan. Hal-hal yang dibahas antara lain, konsep dasar evaluasi program, model dan rancangan evaluasi program, perencanaan dan pelaksanaan evaluasi program, analisis hasil evaluasi, cara menyusun laporan evaluasi, dan tata tulis laporan evaluasi. Pada edisi ked…