Pendidikan karakter adalah sesuatu tindakan manusia yang dilakukan secara terencana dalam proses mendidik dan memberdayakan potensi pada diri peserta didik guna membangun karakter yang ada pada dirinya sehingga dapat menjadi pribadi yang mampu bermanfaat bagi diri sendiri dan lingkungannya. Hal ini senada dengan apa yang ada dalam Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nas…
Pendidikan karakter merupakan bagian integral dari proses pendidikan. Artinya, tidak ada dikotomi antara pendidikan akademik dan pendidikan karakter. Dalam memberikan layanan pendidikan akademik, pendidikan karakter sudah termasuk di dalamnya. Pendidikan karakter akan lebih mudah dipahami dengan pembiasaan dan keteladanan dibandingkan dengan teori atau penjelasan-penjelasan yang sifatnya teoret…
Buku ini mengkaji bagaimana desain, proses, dan evaluasi pendidikan karakter dalam latar sekolah. Buku ini merupakan salah satu program kami (P3) yang secara keseluruhan terlihat pada desain pedagogik bangsa. Pedagogik bangsa adalah suatu grand design aplikasi pedagogik dalam konteks pembangunan bangsa Indonesia saat ini pada berbagai wilayah pendidikan. Sasaran pembangunan melalui pendidikan …
Salah satu tujuan dari pendidikan adalah untuk membentuk watak positif dari peserta didik. Mendidik anak berarti mengondisikan karakter anak sedemikian rupa sehingga sesuai dengan nilai-nilai positif kehidupan bangsa. Namun dalam prosesnya, pendidikan sangat rentan terkontaminasi oleh banyak faktor yang merusak dan menyebabkan terjadinya degradasi moral bangsa. Kondisi ini tentu cukup mengkhawa…
Sifat atau perilaku yang dianggap baik dan sukses membantu kita dalam mengarungi kehidupan antara lain jujur, disiplin, bekerja keras, tanggung jawab, pantang menyerah, cerdas, kreatif, banyak teman dan pandai dalam melihat peluang. Sifat kesepuluh di atas merupakan aspek-aspek karakter yang saat ini sering disebut oleh banyak kalangan. Karena itu buku ini akan memberikan jawaban untuk memahami…
“Karakter”, “pendidikan/pengembangan karakter”, dan “penguatan pendidikan karakter” cukup mengemuka pada abad ke-21 ini. Karakter berkaitan erat dengan keterampilan/kecakapan, yang harus dimiliki atau melekat pada suatu bangsa. Karakter juga dapat menjadi penanda serta jati diri sebagai bangsa yang besar. Kemendikbud RIl menyatakan, bahwa bangsa besar adalah bangsa yang memiliki kar…