Persaingan bisnis yang makin keras terutama di tingkat global, tidak hanya menjadikan para pelaku usaha untuk selalu waspada dan kreatif, tetatpi juga membawa dampak yang tidak menguntungkan bagi lingkungan hidup dan kemaslahatan manusia. Keinginan untuk memenangkan persaingan ini berimplikasi pada banyaknya tindakan pelaku usaha yang cenderung mengabaikan prinsip-prinsip bisnis yang baik dan e…
Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi saat ini telah mendukung terwujudnya globalisasi ekonomi, ditambah dengan meluasnya proses demokratisasi yang digemakan ke semua negara di dunia. Namun, hal ini tetap tidak menghindarkan manusia dari krisis global di seluruh aspek kehidupan. Pada akhirnya, kompleksitas tersebut membuat banyak pihak tertentu mengesampingkan moral dalam kehidupan bermas…
Etika bisnis adalah pemikiran atau refleksi tentang moralitas dan ekonomi dan bisnis. Moralitas berarti aspek baik atau buruk, terpuji atau tercela, dan karenanya diperbolehkan atau tidak, dari perilaku manusia. Moralitas selalu berkaitan dengan apa yang dilakukan manusia, dan kegiatan ekonomis merupakan suatu bidang perilaku manusia yang penting. Tidak mengherankan jika sejak dahulu kala etika…