Penerapan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) di bidang konstruksi merupakan hal yang penting untuk dilakukan. Jasa konstruksi adalah industri dengan bahaya tinggi yang terdiri dari berbagai kegiatan yang melibatkan konstruksi, perubahan, dan / atau perbaikan. Contohnya termasuk konstruksi perumahan, pembangunan jembatan, pengaspalan jalan, penggalian, penghancuran, dan pekerjaan pengecatan de…
Kegiatan siapa saja di dunia ini selalu memiliki risiko, demikian pula di dunia usaha. Risiko yang dimaksud di bidang K3 dengan tingkatan yang berbeda-beda. Mulai dari kategori paling ringan sampai dengan paling tinggi (extreme) atau malapetaka (catastrophe) dan menimbulkan kerugian. Ahli K3 adalah tenaga kerja teknis yang memiliki keahlian khusus dan berkompetensi serta bersertifikat beriku…