Salah satu tugas penting seorang manajer adalah menjamin perusahaan yang dipimpinnya tetap berada dalam keadaan stabil dalam berbagai keadaan dan situasi yang ada. Dan ilmu manajemen strategis adalah salah satu solusi konstruktif yang selama ini dipelajari oleh berbagai pihak. Penjelasan dalam buku ini diusahakan secara maksimal untuk memberikan gambaran tentang kondisi realistis dnia bisnis se…
Penulis mengapresiasi dalam mengembangkan dan mempraktikkan teori-teori Manajemen Strategis Syariah (MSS) yang tidak berhenti sampai tahap penelitian, tetapi terus dilanjutkan dengan angkah-langkah sosialisasi melalui penulisan buku ini, bahkan pembimbingan melalui jasa Konsultan MSS. Perjuangan menegakkan syariah melalui ilmu pengetahuan manajemen seperti ini emang tidak semudah membalikkan t…