Wilayah pesisir dan laut Indonesia diketahui mempunyai potensi ekosistem sumberdaya perikanan laut yang sangat tinggi, yaitu mencapai sekitar 6,0-6,7 juta ton ikan/th (tangkapan lestari). Namun dibalik potensi tersebut, pemanfaatannya sering tidak memperdulikan kelestarian lingkungan. Banyak praktik-praktik penangkapan ikan yang merusak ekosistem-ekosistem sumberdaya hayati perairan, seperti pe…