Penyusunan Skala Psikologi adalah referensi utama dalam konstruksi skala nonkognitif sebagai alat ukur bagi para peneliti dan para mahasiswa di program studi Ilmu Psikologi, Ilmu Pendidikan, dan Ilmu-Ilmu Sosial yang melakukan penelitian kuantitatif.