Tradisi paling popular di dunia yang dirayakan oleh negara-negara Eropa setiap bulan Oktober, yaitu Halloween, ternyata berhubungan dengan kebiasaan masyarakat kuno Eropa. Bangsa Kelt sebagai penyebar tradisi Halloween berhasil membuat labu menjadi sebuah ikon lentera mistis yang diukir menyerupai muka hantu. Itulah salah satu bentuk kebudayaan Eropa. Hal ini membuka pengetahuan bahwa membahas …