Agronomi merupakan istilah yang tidak asing lagi di bidang pertanian. Istilah ini diartikan sebagai usaha dalam membudidayakan tanaman-tanaman pertanian atau sering disebut dengan budidaya pertanian. Dalam membudidayakan tanaman pada dasarnya ialah menghasilkan produksi yang tinggi baik mutu maupun jumlahnya. Menanam tanaman budidaya pada hakekatnya adalah memberikan lingkungan yang terbaik bag…
Agronomi bahasa latin “agros” =lahan, “nomos” =pengelolaan. Agronomi: Ilmu yang mepelajari segala aspek biofisik yang berkaitan dengan usaha penyempurnaan budidaya tanaman. Kedua kata diatas bila digabungkan menjadi Agronomi memiliki arti ilmu terapan yang berbasis biologi tumbuhan yang mempelajari pengaruh dan juga manipulasi berbagai komponen biotik dan abiotik pada suatu i…