Istilah “Outward Bound” mungkin masih asing di telinga masyarakat Indonesia. Kalau “outbound”? Itu lain lagi. Kegiatan yang identik dan banyak memanfaatkan ruang outdoor ini erat kaitannya dengan sebuah pembelajaran secara langsung melalui permainan-permainan yang disajikan. Kegiatan ini umumnya dilakukan secara berkelompok untuk membangun kemampuan individu dalam bekerja sama. Banyak s…