Buku ini Merupakan cetakan ke 2 dan telah mengalami beberapa revisi serta tembahan meteri yang menunjang dalam proses pembelajaran . Buku ini tersusun dengan baik karena bantuan dari berbagai pihak. dunkungan moral dan meterial sangatlah membantu tersusunnya buku ini menjadi lebih baik lagi. Seiring berlajannya waktu, bahasa alat komunikasi terus bertumbuh dan mengalami perubahan. . Begitu pula…
Buku ajar ini disusun sebagai pengantar mahasiswa dalam membuat sebuah karya tulis ilmiah. Mengingat dunia mahasiswa tidak akan terlepas dari kegiatan tulis-menulis. Materi dalam buku ajar ini disusun berdasarkan sistematika pembelajaran terstruktur yang diharapkan dapat memberikan kemudahan bagi mahasiswa dalam memahami semua materi yang terdapat dalam buku ini.