Buku ini membahas pengertian, ruang lingkup, metodologi, hakikat pendekatan dantujuan ekonometrika. Berisi konsep dasar statistik yang banyak digunakan dalam ekonometrika meliputi notasi sigma (operator penjumlahan), probabilitas, fungsi probabilitas, nilai harapan (expected value),ragam (covance) dan peragam (variance).
Buku ini merupakan edisi Revisi dari buku sebelumnya yaitu Aplikasi Ekonometrika untuk Data Panel dan Time Series. Materi dalam buku ini telah diperbaharui dan dilengkapi dengan beberapa Model yaitu: Model Peramalan, Model ARIMA (beserta ilustrasi), Model SARIMA, Model ARCH-GARCH (beserta ilustrasi), Model Vector Autoregressive dan Panel VAR, Model Vector Error Correction, Model Data Panel Stat…
Buku ini membahas tentang mengenal Stata, Operasi Manual, Regresi Dasar selain itu Buku ini bisa dikatakan sebagai pelengkap dari referensi ekonometrika di level pengantar dengan pendekatan data dan analisis mikro data.
Buku ekonometrika sudah cukup banyak di pasaran, namun yang membahasnya secara empiris disertai contoh nyata dalam aplikasi pengolahan data pada bidang ekonomi dan keuangan islam masih terbatas. Oleh karena itu, buku ini hadir untuk memenuhi kebutuhan mahasiswa pada tingkat sarjana maupun pasca sarjana untuk belajar langsung mempraktekkan bagaimana mengetahui konsep teoritis dan empiris secara …
Ruang lingkup ekonometrika adalah pemodelan yang berdasar pada data cross section, deret waktu atau panel. Posisi relatif satu unit cross section terhadap unit cross section yang lainnya belum dilibatkan. Jika informasi lokasi atau posisi relatif antarunit pengamatan memegang peranan penting untuk menjelaskan fenomena yang diamati, maka asumsi kebebebasan (antargalat) yang diperlukan di dalam r…
Hubungan antarvariabel ekonomi lebih mudah dijelaskan dalam bentuk hubungan matematis. Agar hubungan matematis tersebut sesuai dengan teori dan fakta, maka perlu alat analisis statistik sebagai alat ujinya. Ekonometrika berperan sangat penting dalam hal ini. Ekonometrika adalah bagian dari ilmu ekonomi yang menggunakan alat analisis matematik dan statistik untuk menganalisis masalah-masalah dan…