Buku Ajar Farmakologi Keperawatan ini disusun sebagai buku panduan komprehensif yang menjelajahi kompleksitas dan mendalamnya tentang ilmu farmakologi keperawatan. Buku ini dapat digunakan oleh pendidik dalam melaksanakan kegiatan pembelajaran di bidang ilmu farmakologi keperawatan dan diberbagai bidang Ilmu terkait lainnya. Selain itu, buku ini juga dapat digunakan sebagai panduan dan referen…
Buku ajar ini pembahasannya mulai dari memahami dasar-dasar farmakologi, peranan obat dan klasifikasi obat, bentuk sediaan obat dan cara pemberian obat, Selain itu materi mengenai dosis obat, farmakodinamik, anti parasit, anti jamur, antiviral, antibiotik, prinsip penulisan resep dan juga prinsip dasar anti alergi dan anti inflamasidi bahas secara mendalam. Buku ajar ini disusun secara sistemat…
Buku ini berfokus pada pendekatan terapi rasional penyakit khususnya pada sistem kardiovaskuler. Buku ini membahas pendekatan terapi rasional pada kasus hipertensi, gagal jantung, penyakit jantung koroner, dislipidemia, dan aritmia jantung. Selain fokus pada pemahaman mengenai target terapi pada masing-masing obat, pada buku ini juga akan dibahas mengenai profil farmakokinetik dari masing-masin…
Buku "Pengantar Farmakologi" adalah panduan komprehensif yang membahas dasar-dasar farmakologi, termasuk tren dan isu-isu farmakologi terkini. Buku ini mengulas penggolongan obat, bentuk sediaan obat, prinsip terapeutika, aspek legal-etik farmakologi di Indonesia, farmakokinetik, farmakodinamik, serta sumber bahan obat. Pembaca juga akan diperkenalkan dengan persiapan uji obat baru, tahapan pra…
Tujuan penulis menulis buku ini adalah supaya pengetahuan dasar tentang farmakologi dalam buku ini dapat bermanfaat bagi mahasiswa, Dokter dan lain orang yang menggunakan pengetahuan tentang obat dalam pekerjaannya sehari-hari. Farmakologi sedang berkembang pesat. memadai perkembangan ini terasa amat sukar dengan kekurangan majalah serta literatur ilmiah lainnya.
Buku ini memberikan analisis mendalam tentang tindakan kemopreventif flavonoid. Flavonoid adalah unsur alami tumbuhan yang secara tradisional digunakan sebagai obat antiinflamasi dan antikanker. Selain itu, konsumsi manusia akan sayuran dan buah-buahan dengan konsentrasi tinggi flavonoid dikaitkan dengan penurunan angka kematian akibat kanker. Flavonoid telah terbukti memiliki berbagai macam ef…
Buku ini merupakan alat pembelajaran yang sempurna untuk mahasiswa, apoteker yang berfokus pada pasien dan penyedia layanan kesehatan lain karena : - Semua bab telah di perbaharui untuk memberikan informasi terkini andal dan relevan. - Konsep utama mengawali setiap bab. - Tabel presentasi klinis merangkum tanda dan geljalah penyakit. - Kotak kontroversi klinis membahasa masalah ru…
Farmakoterapi: Pendekatan Patofisiologis ditulis untuk membantu kualitas perawatan pasien melalui terapi obat berbasis bukti yang berasal dari prinsip farnakoterapi yang rasional. Ruang lingkup klasik yang terpercaya ini melampaui indikasi dan dosis obat untuk mencakup seleksi awal, pemberian yang tepat, serta pemantauan obat. Buku ini merupakan alat pembelajaran yang sempurna untuk mahasiswa, …
Farmakoterapi: Pendekatan Patofisiologis Ditulis Untuk Membantu Meningkatkan Kualitas Perawatan Pasien Melalui Terapi Obat Berbasis Bukti Yang Berasal Dari Prinsip Farmakoterapi Yang Rasional. Ruang Lingkup Klasik Yang Terpercaya Ini Melampaui Indikasi Dan Dosis Obat Untuk Mencakup Seleksi Awal, Pemberian Yang Tepat Serta Pemantauan Obat. Buku Ini Merupakan Alat Pembelajaran Yang Sempurna Untuk…
Tidak tiap praktisi medis veteriner mendalami dasar-dasar pengobalan yang menyangkut keberadaan obat di dalam tubuh dan efek yang dapat ditimbulkannya. Banyak praktisi "hanya" mendasarkan pada daftar dosis obat-obatan yang sebelum diedarkan diujicobakan pada individu sehat. Di dalam buku ini pemahaman tentang farmakodinami dan farmakokinesis diuraikan secara komprehensip di dalam bab 1 dan 2. D…