Buku Geologi Tata Lingkungan disusun berdasarkan referensi dari beberapa buku, artikel, jurnal, peta, hasil penelitian yang dipakai sebagai rujukan dan silabus mata kuliah Geologi Tata Lingkungan. Buku ini merupakan bahan ajar mata kuliah Geologi Tata Lingkungan yang membahas mengenai pemanfaatan sumberdaya geologi dalam memenuhi kebutuhan hidup manusia dan tetap menjaga kelestarian lingkungan …
Geologi adalah ilmu kebumian yang mempelajari tentang bumi dan merupakan bagian dari ilmu pengetahuan alam. Akan rtetapi, arti tersebut perlu diperinci dan dijelaskan lebih lanjut karena banyak ilmu pengetahuan ( science ) lainnya yang juga mengkaji tentang bumi dengan cara dan maksud yang berbeda. Beberapa ilmu lain tersebut pada suku kata awalnya juga menggunakan kata geo, misalnya geografi, …