Kalimantan Timur mempunyai sumber daya alam yang melimpah, baik di darat dan di laut. Semenjak zaman penjajahan sampai saat ini, sumber daya alam ini itu sudah diexploitasi, yang dimulai dari minyak di Balikpapan, Emas di Kabupaten Kutai Barat, Sektor kehutanan, sektor perkebunan, pertambangan batubara dan sebagaimana. Sumber daya alam yang dikelola begitu masif, sistematis, dan terus menerus …