Indonesia adalah negeri yang kaya akan sumber daya alam. Oleh karena itu, sangatlah penting ilmu kebumian dikembangkan di Indonesia. Apalagi negeri Indonesia bisa dikatakan sebagai laboratorium kebumian yang paling hebat dan bagus untuk dapat mengeksplorasi dan mengeksploitasi sumber-sumber daya alam yang ada di Indonesia. Buku Ilmu Kebumian dan Antariksa ini disusun berdasarkan pengalaman men…
Indonesia adalah negeri yang kaya akan sumber daya alam. Oleh karena itu, sangatlah penting ilmu kebumian dikembangkan di Indonesia. Apalagi negeri Indonesia bisa dikatakan sebagai laboratorium kebumian yang paling hebat dan bagus untuk dapat mengeksplorasi dan mengeksploitasi sumber-sumber daya alam yang ada di Indonesia. Buku Ilmu Kebumian dan Antariksa ini disusun berdasarkan pengalaman men…
Ilmu kebumian mengacu pada sinonim kata geologi atau dalam kata bahasa Inggris geology. Dengan belajar ilmu kebumian atau geologi, kita tidak lagi sekedar merasa takjub dan terkesima terhadap segala fenomena bumi ini, tetapi menjadi lebih tahu dan mengerti. Bahkan, lebih lanjut, kita akan sampai pada tingkatan memahami, menguasai, dan menghayati, yaitu suatu tahapan belajar yang tertinggi. Sete…
Cet pertama