Mengapa kita kok seolah gemar mempersulit diri dan orang lain dalam berbagai urusan, utamanya urusan agama? Mengapa kita membuat standar-standar tinggi yang sulit untuk dilakukan secara istiqamah? Belakangan ini, banyak orang yang terlalu bersemangat dalam beragama, menerapkan standar bahwa beragama itu harus kaffah, sehingga dengan gampangnya mereka menghakimi orang lain dengan kafir, sesat, …
Indonesia merupakan negara terbesar dalam penganut Madzhab Syafi’i dalam bidang fiqih. Namun, beberapa kasus fiqih dalam Madzhab Syafi’i, tidak dipungkiri lagi terdapat perbedaan pandangan antar ulama dan pakar fiqih Madzhab Syafi’i. Buku 1 Set Al-Mu`tamad ini menjelaskan hukum dan syari’at tentang thaharah, shalat, dan pengurusan jenazah yang mengutamakan pendapat yang rajih dan dise…
AI-Qurâan dan Hadis sebagai sumber Hukum Islam yang otoritatif telah banyak memberikan Isyarat tentang prinsip-prinsip umum pelestarian ekologis. Bahkan, tidak jarang keduanya juga kerap kali memberikan ancaman kepada manusia yang melakukan kerusakan ekologis. Minimnya literatur Hukum Islam klasik tentang persoalan lingkungan harus diakui bukan disebabkan absennya juris klasik dalam member…
Eksistensi teks kitab suci yang dijadikan grundnorm system dalam fikih ekonomi terus diuji kompatibilitas dan universalitasnya dalam menjawab problem ekonomi modern. Apakah teks fikih ekonomi yang harus dipaksa tunduk terhadap konteks dan realitas ekonomi global? Ataukah sebaliknya, konteks dan relitas ekonomi globallah yang semestinya dipaksa tunduk pada otoritas teks fikih ekonomi? Atau jika …