Nanomaterial adalah material berdimensi nano, yaitu dimensi antara 1 sampai dengan 100 nm. Ketika benda-benda diperkecil ukurannya memasuki dimensi nano maka sifat-sifat materi dapat berubah. Sebagai contoh, di ukuran meruahnya sebatang aluminium tidak dapat digunakan sebagai propellant. Akan tetapi, pada dimensi nanonya, serbuk nanoaluminium merupakan campuran propelant yang dapat meningkatkan…
Cet kedua