Teknik pemrosesan bahasa alami atau yang dikenali sebagai natural language processing (NLP) merupakan suatu teknik yang dikembangkan untuk mengenali kalimat teks atau kalimat-kalimat ucapan, kemudian diterjemahkan ke bahasa lainnya. Teknik ini termasuk rumit dan menggunakan pengetahuan statistika untuk memprediksi pemunculan kata-kata dalam satu kalimat dan kemudian mengenalinya. Kerumitan bert…