Buku ini membahas mengenai aplikasi ilmu matematika, sains, teknologi, dan rekayasa yang dalam pelaksanaannya mengubah limbah makanan menjadi adsorbent limbah tekstil.
Buku ini menyajikan beberapa alternatif dalam menghadapi pencemaran lingkungan yang disebabkan oleh beberapa limbah kulit buah yang dihasilkan dari kegiatan produksi usaha kecil menengah masyarakat (UKM). Adapaun limbah yang sering dihasilkan dari kegiatan UKM tersebut yaitu limbah kulit pisang, limbah kulit nangka, limbah air kelapa, limbah kulit singkong, dan limbah kulit jeruk. Melalui kegia…
gro-industri pabrik pengolahan kelapa sawit (PKS) akan menimbulkan “by-product” berupa air limbah (POME) kaya bahan organik, berpotensi mencemari lingkungan. Pengolahan POME di Indonesia masih dominan dengan metode konvensional tanpa penangkapan biogas-metana. Sistem ini, mengemisikan biometana sebagai gas rumah kaca (GRK) ke atmosfer terus-menerus dengan jumlah tidak diketahui dan tidak te…