Buku Pemrograman MATLAB untuk Sains dan Teknik ini berisi panduan pengenalan pemrograman MATLAB untuk para mahasiswa jurusan sains dan teknik. Panduan dalam buku ini dapat dijadikan rujukan belajar mandiri bagi pemula karena ditulis dengan bahasa yang sederhana, sehingga mudah dipahami. Selain itu, buku ini juga cocok digunakan untuk programmer level menengah sebagai penyegaran tentang fungsiā¦