Matematika ekonomi seringkali dianggap sebagai cabang matematika yang digunakan untuk menganalisis, memahami konsep ekonomi dan juga keputusan ekonomi. Namun, perlu diingat bahwa matematika ekonomi bukanlah cabang ilmu yang berdiri sendiri. Matematika ekonomi adalah gabungan antara dua cabang ilmu, Matematika dan Ekonomi. Penggunaan nama matematika ekonomi menggambarkan bagaimana kedua cabang i…
Buku ini memberikan inspirasi peletakan dasar perhitungan dari sudut ekonomi secara sistematis dan rasional serta telah disusun berdasarkan kurikulum dan tuntutan adanya perubahan pola pikir yang realistis untuk dapat memprediksi nilai-nilai secara ekonomis praktis. Buku ini juga bertujuan untuk memberikan peralatan analisis kuantitatif dalam bidang manajemen yang menyangkut masalah alokasi sum…
Buku ini secara garis besar meliputi sejumlah peralatan matematika dan pengaplikasiannya untuk bidang ekonomi dan bisnis. Melalui pengertian-pengertian, dalil-dalil, rumus-rumus serta teknik-teknik pengunaan matematika dan materi-materi lainnya yang dibahas di buku ini , seperti matriks, persamaan dan fungsi linear, fungsi nonlinear, limit, turunan, diferensial dan integral, diharapkan itu dapa…
Buku Matematika untuk Teknik ini menyajikan topik matematika yang berkaitan dengan ilmu Teknik sehingga sangat bermanfaat untuk mahasiswa jurusan Teknik, dosen, dengan siapa pun yang berkecimpung dalam bidang Teknik. Setiap bab yang disajikan dalam buku ini terdapat contoh soal serta latihan soal untuk memberikan pemahaman bagi pembaca. Uraian materi yang disajikan dalam buku Matematika untuk T…