Skill Lab Biomaterial & Teknologi Kedokteran Gigi menjelaskan tentang praktik keterampilan berdasarkan ilmu dan teori yang meliputi manipulasi gips, carving, wax (lilin), klamer, resin akrilik, plat ortodonsi, dan aloi kedokteran gigi untuk menunjang keperluan laboratorium praklinik atau aplikasi klinik di bidang kedokteran gigi. Buku ini menjadi panduan dosen dan mahasiswa dalam pembelajaran s…
Buku ini akan menjelaskan tentang keefektifan penggunaan aspal Buton butir pada campuran aspal emulsi sebagai dampak dari proses penuaan. Selain itu, buku ini juga memiliki daya guna sebagai acuan penentuan masa pemeliharaan perkerasan jalan, khususnya pada pemanfaatan campuran aspal emulsi yang mengandung aspal Buton butir dan bahan bangunan lokal sebagai perkerasan jalan, serta penghematan bi…
Proses manufaktur komposit dan pemahaman tentang mekanika komposit sampai saat ini masih menjadi hal baru dalam khazanah literasi dalam bahasa Indonesia. Padahal, komposit merupakan salah satu keilmuwan yang sangat penting dan dibutuhkan oleh banyak kalangan. Hal ini terbukti di mana komposit telah diaplikasikan dalam berbagai aspek, seperti industri pesawat terbang, otomotif, dan perlengkapan …
Buku ini mengandung bahan yang dapat digunakan oleh berbagai disiplin ilmu yang mempelajari Teknologi Papan Komposit dan Sifat-sifatnya. Pengguna buku ini adalah para mahasiswa di bidang teknik dan industriawan. Meskipun buku ini ditujukan untuk berbagai disiplin ilmu dan untuk berbagai tingkat pendidikan, banyak fakultas yang memiliki spesialisasi pengajaran di bidang material komposit mengang…
Pada dasawarsa terakhir, perkembangan industri bahan bangunan maju dengan pesat, baik dalam kuantitas maupun kualitas. Perkembangan industri kayu, baik kayu olahan sebagai bahan konstruksi maupun kayu sebagai bahan finishing. Batu sebagai bahan alam juga mengalami perkembangan, khususnya dalam penggunaan batu alam sebagai bahan finishing, model atap dapat dibuat dalam berbagai bentuk yang lebih…
Buku Kimia ini yang berjudul Buku Kimia Material dalam Kehidupan karya Maisari UtamiBuku ini membahas tentang material elektronik, magnetik, berpori, polimer, paduan, dan nuklir. Buku ini menjelaskan sejarah, definisi, klasifikasi, jenis, karakteristik, dan sifat dari material yang sering ditemukan di dalam kehidupan sehari-hari. Buku ini juga dilengkapi dengan penjelasan mengenai aplikasi seti…
Buku ini membahas tentang Nanomaterial dimana Materi nanomaterial dimulai dari sejarah, keunikan sifat, sintesis, karakterisasi dan aplikasinya. Pembaca dapat dengan mudah memahami ruang lingkup nanomaterial, sengaja di awal memperkenalkan aplikasi nanomaterial agar pembaca paham kegunaannya, dilanjutkan elaborasi sifat nanomaterial. Graphene, fullerence dan nanotube dengan mudah dibedakan dan …
Pemilihan material untuk suatu aplikasi sering kali didasarkan pada sifat-sifat massal (bulk) dari material. Namun sesungguhnya, sifat-sifat permukaan material memiliki peran sangat penting dalam menentukan suksesnya pengaplikasian suatu material. Buku ini berfokus pada diskusi tentang material sebagai biomaterial dalam definisinya menurut National Institute of Heaith dan Konferensi Konsensus M…
Buku ini membahas Analisis Risiko Bahaya Karbon Dot, Metode Sintesis, Aplikasi dan Alternatif Pengendaliannya. Selain itu buku ini juga membahas Analisis Bahaya dan Risiko Nanopartikel Silika Nanosilika) dari Aspek Material, Metode Sintesis dan Aplikasi Serta Cara Pengendaliannya.
Biomaterial sering digunakan dan/atau diadaptasi untuk aplikasi medis, dan dengan demikian definisinya mencakup seluruh atau sebagian dari struktur hidup atau perangkat biomedis yang melakukan, menambah, atau menggantikan fungsi organ alami. .Oleh karena itu, buku ini sangat cocok bagi kalangan akademisi dan yang berkecimpung dalam bidang kesehatan sebagai panduan bagi pembaca dalam memahami b…