Menciptakan keduanya adalah bagian penting dalam upaya bertahan hidup atau mempertahankan diri dari berbagai keterbatasan dan ancaman pada masa itu. Rangkaian bentuk dan pelaksanaannya sering kali dipenuhi dengan ragam simbol, makna mistis, dan ritus yang dianggap bagian tidak terpisahkan menghubungkan antara unsur mikrokosmis kemanusiaan pada kekuatan kesemestaan makrokosmos yang tak terhingga…