Pengambilan keputusan adalah problem yang kita hadapi sehari-hari. Pendekatan klasikal biasanya berusaha mengoptimalkan satu kriteria dengan memperhatikan batasan-batasan operasional. Jika kriteria tersebut misalnya adalah biaya, maka diasumsikan semua kriteria dapat dikuantifikasikan menjadi biaya dengan pendekatan tertentu sehingga dapat diagregasikan menjadi satu kriteria. Pendekatan ini mem…
Operations Research ( OR ) dipergunakan sebagai suatu teknik pemecahan masalah. Oleh sebab itu, hampir seluruh kegiatan mempergunakannya, baik diperguruan tinggi, konsultan rumah sakit, perencanaan kota, dunia industri, maupun pada kegiatan – kegiatan bisnis. Dalam memecahkan masalah, operations research dibantu oleh teknologi komputer ; dalam hal ini yang menunjang proses pengambilan keputus…