Istilah Pancasila berasal dari bahasa Sanksekerta: panca dan sila. Panca artinya lima, sila artinya dasar atau prinsip. Dengan demikian Pancasila berarti lima dasar, lima asas atau lima prinsip. Pada Kitab Sutasoma ini juga ditemukan istilah Bhineka Tunggal Ika yang kemudian kita angkat sebagai prinsip berbangsa dan bernegara bahkan sebelum Indonesia merdeka. Pancasila sebagai dasar negara bera…
Pendidikan Pancasila memerlukan perimbangan dan pengayaan untuk menguatkan standar semua strata pendidikan dari segi teori, pendekatan, isi, serta informasi tentang data dan fakta-fakta di dalamnya. Pengembangan buku teks dan bacaan untuk dunia pendidikan dan masyarakat umum tidak boleh dimonopoli oleh satu kekuatan politik atau tradisi intelektual tertentu. Namun, tugas Pendidikan Pancasila da…
Hidup berbangsa dan bernegara tidak lain merupakan kehidupan berkonstitusi. Dalam konteks bernegara, nilai-nilai dasar Pancasila menjadi jiwa bagi identitas konstitusional bangsa Indonesia dengan lima prinsip dasar kebangsaan, yaitu: pluralisme, inklusivisme, universalisme, nasionalisme, dan konstitusionalisme yang berindentitas Pancasila. Sementara itu, pergulatan pengaruh nilai-nilai universa…
Buku ini berbicara mengenai pendidikan Pancasila. Terdiri dari sejumlah pembahasan, pembahasan pertama di buku ini dibuka dengan pembahasan tentang orientasi terhadap pendidikan Pancasila. Kemudian disusul dengan pembahasan tentang memahami sejarah Pancasila sebagai lambang negara Indonesia, Pancasila sebagai sistem filsafat, dan Pancasila sebagai sistem nilai, etika, dan norma. Berikutnya diba…
Saat ini Pancasila berada dalam krisis akibat kelemahan pemahaman terhadap hakikatnya sebagai pandangan dunia, sehingga penguatan terhadap pemahamannyasebagai pandangan dunia mendorong perubahan pola pikir epistemologi dan praksis yang secara cepat dan mendasar harus dilakukan sebagai sebuah revolusi mental.Buku ini, yang mengurai tentang Pancasila sebagai filsafat Indonesia di satu pihak dan t…
Buku ini mengangkat masalah - masalah yang menantang kita bangsa Indonesi NOW. Kebangsaan berhadapan dengan kemajemukan, masa lampau dengan saat - saat gelap yang tetap belum berani kita hadapi, ancaman terhadap demokrasi hasil paling bagus reformasi, agama sebagai faktor yang semakin terasa dalam kehidupan bangsa sekaligus dengan ancaman ekstremisme, dan selalu tentu pancasila
Buku ini merupakan cermin pergulatan moralitas demokrasi dan kesucian politik Indonesia. Refleksi di dalamnya merupakan penggalan episode keprihatinan panjang bahkan kembali ke gorong gorong otoriterisme Orde Baru yang dialami penulis, Pengalaman akan manipulasi, kekuasaan menindas, menghardik kebebasan saat itu, kini setelah 20 tahun perjalanan reformasi, nyatanya manipulasi, penindasan dan me…
Pendidikan pancasila dan kewarganegaraan ( PPKN ) dihadirkan guna membentuk peserta didik menjadi pribadi yang mengetahui tentang hak dan kewajiban dalam usaha pembelaan negara menjaga persatuan dan kesatuan bangsa dalam bingkai" Bhinneka Tunggal Ika" serta memiliki rasa kebangsaan dan cinta tanah air, sesuai dengan pancasila dan UUD Negara RI tahun 1945.