Kegiatan migas merupakan industri strategis bagi negara, tetapi kegiatan ini menyisakan dampak negatif terhadap wilayah laut dan pesisir, berupa pencemaran , kerusakan laut, dan konflik pemenfaatan wilayah laut. Letak geografis Indonesia sebagai perlintasan lalu lintas perdagangan dunia dengan tiga alur laut kepulauan memungkinkan kapal-kapal asing melakukan dumping, atau memungkinkang terjadin…
Buku ini menguraikan sumber dan jenis pencemar yang berasal dari titik yang jelas (point source), serta yang bersumber dari berbagai aktivitas dan terakumulasi pada ruang dan waktu yang sama (nonpoint source). Menguraikan sumber utama pencemaran sebagai akibat dari kegiatan manusia (man made) atau yang dikenal dengan istilah Anthropogenic. Pencemar logam berat seperti merkuri, residu pestisida,…