Buku ini merupakan panduan komprehensif yang didedikasikan untuk pengembangan pembelajaran pendidikan kewarganegaraan (PKN) di tingkat sekolah dasar. Dengan pendekatan yang holistik, buku ini membahas strategi pengajaran yang inovatif dan relevan untuk mengembangankan pemahaman siswa tnetnag nilai-nilai kewarganegaraan, hak , dan kewajiban sebagai warga negara yang bertanggung jawab.
Pendidikan kewarganegaraan merupakan pelajaran yang penting. Melalui pendidikan kewarganegaraan, bangsa ini dapat mempersiapkan generasi muda untuk mengambil peran dan tanggung jawab sebagai warga negara. Sadar akan hak dan kewajiban sebagai warga negara, menghargai kemajemukan, berpartisipasi positif bagi kemajuan bangsa, cinta tanah air, dan berbagai lainnya dapat diajarkan melalui pendidikan…
Buku ini membahas ruang linkup pendidikan kewarganegaraan seperti yang dilakukan hampir oleh seluruh bangsa-bangsa di dunia, dengan berbagai nama seperti civic education, citizenship education, dan democracy education, mempunyai peran strategis dalam mempersiapkan warga negara yang cerdas, bertanggung jawab, serta serta keadaban.