Sejak munculnya wabah Corona Virus Disease 2019 (COVID-19), kebutuhan ruang isolasi menjadi semakin meningkat. Ruang isolasi diyakini mampu meminimalisir potensi penularan penyakit infeksius. Hal-hal yang bisa dilakukan oleh sistem tata udara yaitu melalui pengendalian teknik terhadap airborne dengan cara mengendalikan tingkat ventilasi udara, temperatur, kelembapan, sistem filtrasi, pola distr…
"Bahan toksik lingkungan yang berasal dari industri yang mencemari lingkungan akan dapat mengganggu kesehatan masyarakat dan sebagai indikator adalah kenaikan morbiditas dan mortalitas. Kejadian tersebut sangan jelas berkaitan antara bahan polutan (toksikan) dan distribusi penyakit pada lingkungan industri.Pada studi eksplorasi secara rutin dikumpulkan data mortalitas dan morbiditas pada suatu …
Buku ini mengulas tuntas tentang penyakit menular dan penyakit tidak menular versi WHO. Terbagi menjadi dua bab: Fakta Kunci Penyakit Menular dan Fakta Kunci Penyakit Tidak menular, pembahasan dalam buku ini mencakup fakta-fakta kunci penyakit, gejala klinis yang dialami, faktor risiko, wabah, cara penularan, dan upaya pencegahan yang memungkinkan untuk dilakukan.