Dalam buku ini, penulis menjelaskan berbagai faktor yang mempengaruhi prestasi belajar siswa, baik internal seperti intelektual dan emosional, maupun eksternal seperti lingkungan keluarga, sekolah, dan masyarakat. Lingkungan keluarga dianggap sebagai faktor paling dekat dan berpengaruh, dengan peran penting dalam menyediakan dukungan sarana, motivasi, dan disiplin. Lingkungan sekolah, dengan ko…
Prestasi belajar merupakan hasil dari suatu kegiatan pembelajaran dengan perubahan yang dicapai seseorang. Tingkat keberhasilan dinyatakan dalam bentuk simbol, angka, huruf, maupun kalimat dengan standarisasi yang telah ditetapkan. Daftar isi buku ini adalah : BAGIAN I Prestasi Belajar Definisi prestasi belajar Hasil belajar sebagai prestasi Karakteristik prestasi belajar Faktor-faktor y…
Kreativitas memegang peranan penting dalam kehidupan dan perkembangan manusia. Kreativitas banyak dilandasi oleh kemampuan intelektual, seperti intelegensi bakat dan kecakapan hasil belajar, tetapi juga didukung oleh faktor-faktor afektif dan psikomotor. Dalam kehidupan ini kreativitas sangat penting, karena kreativitas merupakan suatu kemampuan yang sangat berarti dalam proses kehidupan manusi…