Buku ini sangat menarik untuk di baca dan di pelajari, karena menjelaskan psikologi industri dengan bahasa yang mudah di mengerti dan kirantya layak menjadi bahan referensi bagi para akademisi, birokrat, politik dan khususnya khususnya para pelaku usaha.
Buku ini merupakan hasil revisi manajemen psikologi industry semata untuk mengikuti perkembangan pembelajaran psikologi industry, secara mendalam perlu diinformasikan materi yang akan dibahas berpola pikir teknik industri sehingga proses pembelajaranya terstuktur dan komperehensip yang dimulai dari input, proses, output dan out come, ini digambarkan dalam bentuk bulat-bulat, kotak-kotak dan ana…
Buku ini terdiri dari beberapa bab. Bab pertama membahas tentang pengertian dan wawasan psikologi industri dan organisasi, bab dua membahas tentang seleksi dan penempatan tenaga kerja, bab tiga membahas tentang pelatihan dan pengembangan, bab empat membahas tentang kondisi kerja dan psikologi kerekayasaan, dan bab lima membahas tentang kepemimpinan dalam perusahaan. Adapun bab enam membahas te…
Besarnya minat dari Praktisi bidang psikologi industri dan organisasi, Praktisi bidang HRD, Pimpinan teras organisasi dan mahasiswa dalam mempelajari tentang ‘Psikologi Industri dan Organisasi’ sering kali tidak diimbangi dengan ketersediaan buku teks yang mudah untuk dipahami dan memberikan penjelasan lugas. Buku ini membahas secara komprehensif dan detail tentang apa itu Psikologi Indust…
Buku yang berjudul Psikologi Industri dan Organisasi Masyarakat Era 5.0 ini diharapkan dapat memberikan wawasan tentang dunia kerja. Buku ini akan memaparkan tahapan-tahapan psikologi industri dan organisasi yang mudah dipahami, dimengerti, diaplikasikan, direkonstruksi, dan dievaluasi melalui tahapan-tahapannya. Hubungan antara bab pertama sampai bab terakhir mampu memberikan pemahaman psikolo…
Psikologi Industri dan organisasi memiliki aspek kajian yang sangat luas, mulai dari perkembangan organisasi, pengelolaan dan pengembangan karyawan sampai pada kajian perilaku konsumen. Ada hal atau bahasan yang berbeda dapat ditemukan di dalam buku ini yang berbeda dari buku Psikologi Industri dan Organisasi yang beredar lainnya ialah di dalam buku ini dikenalkan kompetensi dalam dunia kerja, …