Remaja merupakan individu maupun kelompok berperan sangat penting dalam perkembangan dan pembangunan bangsa Indonesia mendatang. Saat ini kesehatan reproduksi remaja merupakan salah satu isu utama kesehatan yang perlu memperoleh perhatian. Oleh karena itu, materi terkait kesehatan reproduksi menjadi bidang ilmu pengetahuan yang kompleks untuk dibahas dalam sebuah buku teks pembelajaran yang t…
Buku ini membahas tentang kesehatan reproduksi dari berbagai sudut pandang. Sebagai informasi pelengkap juga disajikan analisa kebijakan pemerintah tentang kesehatan reproduksi remaja di Indonesia, dilengkapi dengan peraturan internasional. Buku ini memuat berbagai masalah seksualitas dan kesehatan reproduksi remaja, termasuk masalah prostitusi remaja dan peliknya memasyarakatkan kebutuhan pend…
Masa remaja merupakan periode terjadinya petumbuhan dan perkembangan yang pesat baik secara fisik, psikologis serta intelektual. Sifat khas remaja mempunyai rasa keingintahuan yang besar, menyukai petualangan dan tantangan serta cenderung berani menanggung risiko atas perbuatannya tanpa didahului oleh pertimbangan yang matang. Apabila keputusan yang diambil dalam menghadapi konflik tidak tepat,…