Pada Kesempatan ini penulis ingin menucapkan terima kasih kepada percetakan Liberty yang telah bersedia menyebarluaskan pengetahuan spektroskopi
Sebelum permulaan abad keduapuluh, hampir semua analisis kuantitatif menggunakan teknik volumetri dan gravimetri. Volumetri adalah analisis kimia yang melibatkan penggunaan sejumlah volume larutan standar dengan konsentrasi tertentu. Teknik volumetri sering juga disebut dengan titrimetri karena dalam pengerjaannya melakukan titrasi. Sementara itu, gravimetri adalah analisis dengan mendasarkan p…