Buku ini sebagai model materi pelajaran statistika yang umum digunakan di universitas-universitas, baik pendidikan, ekonomi, manajemen, teknik, kesehatan, sosial, pemerintahan, adminstrasi dan lain-lain. Pemafaran pada materi buku ini memberikan gambaran secara jelas dan langkah-langkah pengerjaan yang berurutan disesuaikan dengan permasalahan yang ada.
Statistika adalah cabang ilmu Matematika yang berkaitan dengan analisis data. Buku ini membahas rumus-rumus dan teori statistik yang dijelaskan serta disertai dengan aplikasi dalam berbagai kasus di segala bidang. Diharapkan dengan cara tersebut dapat mempercepat pemahaman mahasiswa dalam mempelajari statistika. Oleh karena itu, buku ini sangat sesuai untuk digunakan sebagai buku pegangan utam…
Buku ini merupakan buku statistik terapan yang menyajikan aplikasi dalam menguji instrumen penelitian, menentukan besarnya sampel, mendeskripsikan data dan menganalisisnya serta menguji hipotesis dengan menggunakan SPSS dan Excel. Sebagai buku statistik terapan buku ini tidak menjelaskan bagaimana rumus-rumus statistik itu disusun dan dihasilkan.
Bukan hanya berisi fungsi-fungsi Statistik saja, tetapi juga keseluruhan fungsi-fungsi pendukung yang memungkinkan kita bekerja dalam bidang statistik. Meliputi persiapan data dan pengolahan data sebelum dilakukan perhitungan menggunakan fungsi-fungsi statistik. Perlu Anda ketahui pula bahwa bila Anda bekerja dengan Excel 2010 ternyata banyak nama-nama fungsi Excel yang diubah; lebih disesuaika…