Buku ini membahas berbagai aspek mengenai pembibitan ayam buras petelur dan ayam buras pedanging yang meliputi prospek usaha pembibitan, pembibitam melalui pendekatan genetis, perkawinan secara alami, perkawinan tiruan serta pemeliharaan induk dan anak ayam.
Ketersediaan akan daging, telur, dan bibit ayam kampung di Indonesia hingga kini belum sepenuhnya memenuhi permintaan pasar. Dalam bisnis ayam kampung, yang dibutuhkan peternak saat ini adalah jenis ayam kampung dengan produktivitas telur tinggi, pertumbuhan bobotnya cepat, tetapi dengan penggunaan pakan yang efisien. Jawabannya adalah ayam kampung terseleksi atau ayam Kampung Unggul Balitba…