Buku Teknik ini berjudul Buku Visual Basic untuk Pemula karya Dr. Sastya Hendri Wibowo, S.Kom., M.Kom dan Tien Surfa Handhayani, S.S., M.Pd. Buku ini menyajikan secara konsep dan implementasi bagaimana membuat aplikasi menggunakan bahasa pemrograman Visual Basic. Buku ini terdiri dari sepuluh bab yang membahas tentang Konsep Pemrograman, Visual Basic, Event dan Property, Method, Data dan Variab…
Pembahasan dimulai dari pengenalan Visual Basic 6 dan VB.NET, struktur pemrograman, pengenalan percabangan dan perulangan, penggunaan menu, dan contoh-contoh kode program yang dibuat baik menggunakan Visual Basic 6 maupun VB.NET. Para programmer pemula yang ingin mempelajari Visual Basic dari nol wajib membaca buku ini. Dikupas secara singkat, tepat, dan jelas serta dilengkapi dengan berbagai c…
Visual basic 2015vadalah versi terbaru dari visual basic yang di perkenalkan oleh microsoft pada tahun 2015 dengan banyak fitur-fitur baru terutama fitur untuk mjembangaun aplikasi mobile. namun sebagai konsekuensi dari kecanggihan baru ini mengakibatkan semakinbertambahnya kerumitan dalam menggunakan bahasa pemrograman visual basic.sehingga dapat mengandalkan online help atau atau belajar seca…