Isu metode penelitian berputar pada persoalan bagaimana peneliti melakukan penelitian di lapangan dan menjadikan data penelitian sebagai sebuah kesimpulan ilmiah dan teori. Baik pada penelitian kuantitatif maupun penelitian kualitatif serta mixed methods, kedua isu ini menjadi penting. Karena itu peneliti harus merancang desain penelitiannya dengan sebaik-baiknya dan merancang bagaimana ia haru…
Buku ini bertujuan untuk memberikan wawasan yang mendalam mengenai kebijakan publik, khususnya terkait proses pembuatan, implementasi, serta evaluasinya. Selain itu, buku ini juga membahas berbagai isu penting seperti etika dalam kebijakan publik, peran stakeholder, hingga pengaruh globalisasi terhadap kebijakan publik. Tidak hanya terbatas pada pembahasan teoritis, buku ini juga mengaitkan keb…
Buku ini memaparkan penerapan tiga perangkat lunak komputer (software) atau program komputer yaitu SPSS, JASP/jamovi, dan bluesky statistics sebagai pilihan. SPSS merupakan program yang popular digunakan oleh peneliti bidang kesehatan di dunia dan Indonesia. Oleh sebab itu, mempelajarinya lebih dalam tentu sangat dibutuhkan oleh peneliti dan mahasiswa. JASP/jamovi dan buesky statistics sebua…
Buku ini menjelaskan dan berisikan : Analisis Data menjadi bagian yang sangat penting dalam penelitian. Pemahaman yang baik terhadap data (jenis, sumber, dan ukuran), pengolahan data (tabulasi, input, uji instrumen, dan uji data) hingga uji statistik menjadi mutlak, agar hasil penelitian sesuai dengan tujuan yang ingin dicapai.
Buku ini dimaksudkan sebagai suplemen dari materi bahan ajar mata kul;iah statistik terapan yang penulis ampu. namun banyaknya desakan dari para mahasiswa dan sejawat , mendorong Penulis menyajikannya dalam bentuk buku. Dari judulnya , buku ini mengisaratkan meteri yang di kaji secara sederhana.pengolahan dan penelitian pun menggunakan teknik-teknik Statistik sederhana.
Buku ini disusun untuk memberikan landasan yang cukup bagi para statistisi dan data scientist muda dalam melakukan eksplorasi data sebagai upaya mengenali pola pada data dan berbagai informasi dasar lain yang menarik menggunakan statistik dan plot sederhana. Pengenalan terhadap pola ini diharapkan mampu menjadi sumber inspirasi sekaligus penunjuk arah dalam melakukan analisis dan pemodelan lebi…
Buku ini dirancang untuk pembaca umum dalam rangka menjelaskan ide-ide dasar dari sains data, awal kemunculan, sampai dengan pembahasan yang komprehensif tentang model sains data dan penggunaannya di kehidupan sehari-hari. Tujuan dari buku ini adalah untuk memperkenalkan kepada pembaca tentang bidang ilmu sains data, memahami potensi dan dampaknya terhadap pengambilan keputusan. Pembaca diharap…
Buku ini membahas konsep dasar analisis data penelitian kuantitatif pada ilmu-ilmu sosial dengan menggunakan perangkat lunak terbuka (open source) bernama Jamovi. Perangkat lunak ini dapat diunduh secara gratis, tidak memerlukan lisensi berbayar, dan dapat digunakan oleh siapapun. Buku ini menitikberatkan pemahaman konsep-konsep dasar statistik dan desain penelitian sosial kuantitatif sebagai l…
Gerakan transformasi gender tidak sekadar memperbaiki status perempuan yang indikatornya menggunakan norma laki-laki, tetapi memperjuangkan martabat dan kekuatan perempuan. Kekuatan yang bukan dimaksudkan untuk mendominasi yang lain, melainkan kekuatan internal untuk mengontrol hidup dan jasad, serta kemampuan meraih akses atas alokasi sumber-sumber material maupun non-material. Tugas utama ana…