Buku ini membahas tentang Etika Profesi Keguruan yang harus dimiliki oleh seorang guru terutama bidang Pendidikan Agama Islam. Guru merupakan sebuah profesi yang disorot oleh masyarakat memiliki etika yang mulia. Guru memiliki kode etik, bertindak berdasarkan aturan-aturan dan norma-norma di negara dan agama. Guru menjadi teladan yang patut di contoh oleh peserta didik dengan tugas yang mengayo…
etika kebanyakan orang memandangnya sama saja dengan istilah akhlak. Padahal istilah etika biasanya ditemukan banyak istilah lain seperti moral, norma dan etiket. Seperti halnya dengan banyak istilah yang menyangkut konteks ilmiah, istilah etika pun sering dikaitkan berasal dari bahasa Yunani kuno dan sudah mulai dibicarakan ketika masa socrates, plato dan Aristoteles.
Buku Etika Profesi Hukum ini pada pemaparan awal diawali dengan pengertian etika, alasan dan tujuan mempelajari etika, objek pembahasan etika, etika sebagai ilmu pengetahuan, dan sejarah etika. Dengan hadirnya buku ini, diharapkan dapat memenuhi kebutuhan atas referensi dibidang Etika Profesi Hukum, khususnya bagi dosen dan mahasiswa hukum, aparat penegak hukum, pengambil kebijakan hukum, serta…
Profesional dapat diasumsikan mempunyai pengetahuan teoritis yang ekstensif dan memiliki keterampilan yang berdasarkan pada pengetahuan tersebut. serta Profesi biasanya memiliki badan yang diorganisir oleh para anggotanya yang prestisius biasanya memerlukan pendidikan yang lama dalam jenjang pendidikan tinggi. Sebelum memasuki organisasi profesional, biasanya ada persyaratan untuk lulus dari su…
Keselamatan dan kesehatan kerja bersangkutan erat denganpeningkatan produksi dan produktivitas yang akan membawaiklimkeamanan dan ketenangan kerja sehingga sangat membantubagihubungan pekerja dan pengusaha untuk terciptanya kelancaranproduksi. Dengan demikian usaha-usaha dalampeningkatanpe-mahaman dan penerapan keselamatan dan kesehatan kerja di tempatkerja harus menjadi lebih intensif dilakuka…
Buku ini hadir sebagai panduan bagi para guru untuk menjunjung tinggi etika profesi keguruan. Hal tersebut dikarenakan kode etik guru merupakan alat yang sangat penting untuk pembentukan sikap profesional para anggota profesi keguruan. Etika profesi keguruan adalah ketentuan-ketentuan moral atau kesusilaan yang merupakan pedoman bertindak bagi para guru. Ketentuan-ketentuan moral atau kesusilaa…
Buku ini ditulis sebagai satu bentuk sumbangsih penulisan untuk mendongkrak kinerja pendidikan dan pembelajaran pada satuan pendidikan di Indonesia. Inisiatif untuk merevitalisasi kinerja pendidikan dan pembelajaran ini meniscayakan kehadiran guru-guru yang benar-benar profesional. Sejalan dengan itu, isu-isu sentral yang dibahas dalam buku ini berkaitan dengan pesan guru sedunia untuk profesio…
Buku ini berisi : Guru juga merupakan penentu keberhasilan pendidikan melalui kinerjanya pada tingkat institusional dan intruksional, peran strategis tersebut sejalan dengan UU No 14 tahun 2015 tentang guru dan dosen, yang menempatkan kedudukan guru sebagai tenaga profesional sekaligus sebagai agen pembelajaran. Sebagai tenaga profesional, pekerjaan guru hanya dapat dilakukan oleh seorang yang …