Buku fiqih jenazah ini berisi tentang bagaimana syariat Islam mengatur tentang tata cara mengurus jenazah berdasarkan dalil yang ada dalam Alquran dan Sunnah. Seperti kita ketahui bersama bahwa pengurusan jenazah merupakan kewajiban seorang muslim terhadap muslim lainnya yang telah meninggal dunia, mulai dari memandikan, mengkafani, menshalatkan dan menguburkannya. Selain pengurusan jenazah di…
Fiqh merupakan ilmu yang diperoleh melalui ra’yu dan ijtihad dengan menggunakan observasi dan penyelidikan manusia. Oleh karena itu, fiqh tidak sama dengan syariat sebab fiqh merupakan hasil pemikiran manusia, sedangkan syariat adalah wahyu Allah SWT dan sunnah Nabi Muhammad SAW. Fiqh juga merujuk pada hukum hukum yang masih diperselisihkan sebagai sumber hukum islam, yaitu qiyas, istihsan, i…
Buku ini merupakan cetakan terbaru dari “Pengantar Fiqh Jual Beli dan Harta Haram” karya ustadz Ammi Nur Baits. Cover baru yang lebih segar dengan tetap mempertahankan isi yang sudah lengkap terdiri dari 11 bab pilihan, diawali dengan mendudukkan antara ibadah dan muamalah dan meluruskan syubhat-syubhat seperti kaidah baru yang berjalan di sisi manusia dalam muamalah mereka dan dipungkasi d…