Al-Quran menyebut kisah Adam dan Nuh dalam banyak ayat-ayatnya, tetapi tidak menyebut apakah di antara Adam dan Nuh ada nabi-nabi Allah kepada manusia. Sementara itu, sumber-sumber Taurat menyebut ada sejumlah orang yang diklaim sebagai nabi di antara Adam dan Nuh yang berjumlah sepuluh orang, dan mereka hidup di Sumeria, salah satu peradaban besar kuno. Mereka juga diklaim sebagai keturunan Ad…
Masih ada persepsi keliru tentang sejarah sains dan ilmu pengetahuan dunia. Sebagian pihak menyebut hanya dua era penting saja, mengabaikan era yang juga penting baik itu era sebelumnya maupun era di antara keduanya. Dua era yang mereka maksud adalah era Yunani dan era Renaisans Eropa. Mereka menyebut dua era ini adalah era keemasan sains dan ilmu pengetahuan yang menjadi fondasi bagi era moder…
Nama Ibnu Khaldun sangat terkenal baik di dunia Islam maupun Barat. Banyak sekali julukan yang disematkan kepadanya, seperti bapak sosiologi, peletak dasar filsafat sejarah, perintis ilmu ekonomi, hingga penggagas teori-teori politik. Karyanya yang sangat monumental adalah al-Muqaddimah. Ini sesungguhnya adalah bagian awal dari kitab Tarikh Ibnu Khaldun, yang lengkapnya bernama al-‘Ibar wa Di…
Nabi Ibrahim dikenal sebagai salah satu rasul dan kekasih (khalil) Allah. Dia bahkan populer sebagai “bapak para nabi”, karena dari 25 nabi yang disebutkan al-Quran, 19 di antaranya adalah keturunannya, termasuk Nabi Muhammad. Nama Ibrahim sendiri disebutkan 69 kali di 24 surah al-Quran, bahkan menjadi salah satu nama surah, yaitu Surah Ibrahim. Keistimewaan itu tentu tak diberikan secara t…
Di dalam buku ini dipelajari potensi peluang pasar, pengertian budidaya jenuh air, kesesuaian lahan kedelai di pasang surut, hasil penelitian budidaya kedelai di pasang surut dan non pasang surut, perancangan pengembangan kedelai budidaya jenuh air, efisiensi lahan, dan nilai usahatani pengembangan kedelai edamame. Di dalam buku ini juga dikemukakan cara pengolahan dalam suatu kawasan kedelai e…
Buku ini sebagai salah satu bahan pembelajaran mata kuliah pengolahan citra khususnya pada program studi ilmu komputer FPMIPA UPI. Mata kuliah pengolahan citra bermuara pada bagaimana menginterprestasi gejala-gejala alam yang tertangkap atau terkandung dalam sebuah citra. Kegiatan interprestasi ditentukan oleh beberapa langkah dasar yaitu klasifikasi, langkah pengayaan yaitu fusi data, dan lang…
Buku ini akan memandu Anda mendesain website modern . Materi disajikan secara lengkap, mulai dari penggunaan teknologi-teknologi terbaru seperti HTML5 dan CSS3 hingga pemanfaatan teknik-teknik desain terbaru seperti Responsive Web Design dan tipografi modern. Melalui buku ini, Anda juga akan dikenalkan pada teknik branding, cara membuat template web, cara membuat website interaktif dengan Java…