"Kajian kebahasaan terus mengalami perkembangan. Linguistik sebagai ilmu yang mempelajari bahasa itu sendiri mengalami perubahan dan perkembangan sesuai dengan tinjauan dan pendekatan dalam setiap penelitian. Ragam pendekatan dalam mendedah bahasa tersebut akhirnya melahirkan macam-macam linguistik, di antaranya lLinguistik deskriptif yang memfokuskan pembahasannya pada bahasa tanpa melihat pad…