Stoma atau dikenal juga sebagai ostomi adalah adanya lubang saluran pembuangan kotoran yang sengaja dibuat dari bagian usus ke dinding perut (abdomen); bisa berasal dari usus halus (ileum) maupun usus besar (kolon); dan bisa bersifat menetap ataupun sementara. Indikasi dikarenakan keadaan patologis, baik karena tumor atau keganasan, infeksi, cedera, maupun trauma bagian usus pada sisi bawahnya …
Trauma merupakan penyebab utama morbiditas dan mortalitas setelah penyakit jantung, keganasan, dan penyakit saluran napas bawah. Kegawatan abdomen perut dan saluran cerna dapat dibagi menjadi dua kelompok besar, yaitu kegawatan abdomen trauma dan nontrauma. Pembedahan darurat diperlukan untuk pasien yang menderita trauma, penyakit akut pada perut saluran cerna, atau komplikasi pembedahan. Pada …