Buku ini merupakan rekaman penulis dengan mencoba memperlihatkan tiga episode ekonomi dalam masa 6 tahun terakhir (2014–2020). Banyak keberhasilan yang telah diperoleh Indonesia, termasuk pada 2020 pendapatan per kapita Indonesia masuk kategori menengah-atas (setelah berjuang selama 23 tahun). Namun, di sana-sini masih menyembul ragam perkara yang menghendaki penyelesaian segera. Tidak hanya …
Buku ini memberikan informasi seputar makna dan teori ekonomi politik. secara lugas, penulis mendedah dinamika ekonomi yang menjadi perhatian publik dan menyangkut kepentingan masa depan indonesia, baik yang secara langsung berkaitan dengan nasib ekonomi nasional maupun relasinya dengan ekonomi internasional (liberalisasi/globalisasi).
Buku ini mengulas kebijakan ekonomi dana analisis kebijakan pemerintah khususnya dalam 20 tahun terakhir, pada isu-isu pokok saja misalnya perkara anggaran, kemiskinan, ketimpangan, pangan, energi, moneter, tenaga kerja dan liberalisasi.