Hukum humaniter bukan bertujuan untuk melarang perang atau untuk mengadakan undang-undang yang menentukan permainan “perang”, tetapi lebih didasari oleh alasan-alasan kemanusiaan, untuk mengurangi atau membatasi penderitaan individu-individu serta sampai batas mana wilayah konflik bersenjata diperbolehkan. Dengan alasan-alasan ini, kadang hukum humaniter juga disebut sebagai “peraturan pe…
Bangsa Indonesia sedang menghadapi krisis yang mencakup banyak aspek dan mengalami penurunan dalam berbagai hal. Padahal, dunia ini memiliki banyak sumber daya potensial yang melimpah. Kenyataannya, banyak orangâterutama rakyatâyang belum merasakan kemakmuran, kesejahteraan, dan keadilan. Masalah yang kompleks ini tidak dimaksudkan untuk menyalahkan pemerintah yang kinerjanya mungkin …
Buku Farmasi berjudul Buku Farmakognosi Volume 2 merupakan karya Islamudin Ahmad dan Neneng Siti Silfi Ambarwati. Buku Farmasi ini merupakan kelanjutan dari Volume 1 dan menjadi sumber acuan utama bagi mahasiswa farmasi serta bacaan yang informatif bagi masyarakat umum yang ingin memahami ilmu farmakognosi. Menyajikan topik-topik penting, buku ini membahas definisi dan sejarah perkembangan farm…
Buku Ekonomi Manajerial ini mempermudah pemahaman mahasiswa seputar ilmu ekonomi dan manajerial perusahaan sehingga mahasiswa dapat memperoleh bekal ilmu dan praktik di kehidupan profesional setelah menyelesaikan studi. Buku Ekonomi Manajerial ini dilengkapi dengan penjelasan tentang konsep dasar ekonomi manajerial, optimasi ekonomi, teori permintaan, teori biaya dan peramalan biaya, teori pro…
Komunikasi merupakan serangkaian tindakan atau peristiwa yang terjadi secara berurutan (ada tahapan atau sekuensi) serta berkaitan satu sama lainnya dalam kurun waktu tertentu. Dalam buku ini kita akan membahas lebih dalam mengenai Komunikasi Kesehatan, mulai dari pengertian komunikasi, model komunikasi, media komunikasi, dan masalah komunikasi. Komunikasi kesehatan sendiri merupakan usaha yang…
Indonesia memiliki beragam jenis bahan pangan yang dikonsumsi sebagai penghasil karbohidrat. Ada sagu, jagung, beras, umbi-umbian, pisang, sorgum, dan lainnya. Meski beragam pilihan, ternyata umumnya masyarakat Indonesia lebih banyak mengonsumsi beras. Konsumsi beras yang tinggi adalah buah kebijakan yang menomorsatukan beras sebagai pangan utama, dengan mengabaikan pangan pokok lainnya yang su…